Selamat untuk Program Studi S1 Agroteknologi FPB UKSW yang telah berhasil memperoleh akreditasi predikat UNGGUL dan Program Studi S1 Agribisnis FPB UKSW yang berhasil memperoleh akreditasi predikat BAIK SEKALI dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Terimakasih atas semua pihak yang telah mendukung dan atas kerja kerasnya bagi Fakultas Pertanian dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana.
13
Jun